Daily activity
Assalamualaikum warohmatullahi wabarakatu,
kembali lagi di blog saya genk, saya akan menceritakan apa saja kegiatan saya pada hari ini. hari ini saya melanjutkan prepare membuat soto banjar, melanjutkan prepare kemarin genk, membuat soto banjar sangat mudah genk, namun rasanya mungkin tidak senikmat buatan org banjar, tapi saya yakin buatan soto banjar saya nikmat juga,
Pertama-tama rebus ayam terlebih dahulu yang telah dipotong tadi kedalam panci masak dengan takaran air sekitar 2 liter.Tunggu hingga ayam melunak dan mengeluarkan kaldu ayam.Setelah ayam matang,dan lunak sempurna,angkat dan tiriskan , setelah itu ambil daging ayam tadi dan potong dadu atau sesuai selera anda Panaskan sisa air rebusan ayam tadi dengan api sedang.Tumis bagian bumbu halus hingga harum sempurna,masukkan tumisan bumbu kedalam kuah kaldu ayam tadi secara merata.Masukkan pala, cengkeh dan kayu manis kedalam kuah kaldu tadi secara bersamaan.Aduk terus hingga tercampur sempurna. Tambahkan susu cair dengan perlahan dengan diaduk pelan agar tidak pecah,tambahkan garam dan penyedap bila diperlukan. Matikan bila pencampuran kuah dirasa sudah merata. Siapkan bahan-bahan pelengkap tadi kedalam mangkok yang sudah disediakan.
Masukkan secara berururtan mei soun kemudian siram dengan kuah kaldu soto, tambahkan daging ayam yang telah di potong-potong tadi. Tambahkan kecap sedikit dan dihiasi dengan taburan seledri, bawang goreng,perkedel dan telur ayam.
Setelah itu saya membuat perkedel kentang genk, cara membuat perkedel kentang juga sanagat muda genk, pertama kita ambil kentang, terus kita kupas bagi jadi 4 bagian kentang, selanjutnya di goreng, sesudah di goreng anda masukan, bahan penyedap rasa, bawang putih yang sudah di saute, terus masukkan tepung maizena, telur satu butir untuk 2 kilo kentang, daun bawang, daun soup, mixer hingga halur dan bahan tercampur, berikan merica dan garam genk, bulat bulat kecil terus goreng, jadilah perkedel kentang genk.
Recipe soto banjar.
INGREDIENT
BAHAN UTAMA
1 Ekor ayam potong menjadi 4 bagian
2 liter air bersih
250 cc susu cair segar
¼ butir pala
10 cm kayu manis
2 butir cengkeh
Secukupnya garam
BAHAN BUMBU HALUS
10 Butir bawang merah
6 siung bawang putih
1 sdt merica putih
Secukupnya minyak goreng
BAHAN PELENGKAP
10 buah perkedel kentang
100 gr soon ( yang sudah direndam air panas)
5 butir telur rebus( kupas dan potong menjaadi 2 bagian)
Sesuai selera bawang goreng
Secukupnya daun bawang iris tipis
Secukupnya daun seledri iris tipis
Secukupnya kecap manis atau asinn
Secukupnya jeruk nipis
PROCEDURE
BAHAN SAMBAL SOTO BANJAR
15 biji cabe rawit,kukusan hingga lunak.
3 siung bawang putih
Secukupnya garam
Secukupnya minyak goreng.
SOTO BANJAR READY GANK
kembali lagi di blog saya genk, saya akan menceritakan apa saja kegiatan saya pada hari ini. hari ini saya melanjutkan prepare membuat soto banjar, melanjutkan prepare kemarin genk, membuat soto banjar sangat mudah genk, namun rasanya mungkin tidak senikmat buatan org banjar, tapi saya yakin buatan soto banjar saya nikmat juga,
Pertama-tama rebus ayam terlebih dahulu yang telah dipotong tadi kedalam panci masak dengan takaran air sekitar 2 liter.Tunggu hingga ayam melunak dan mengeluarkan kaldu ayam.Setelah ayam matang,dan lunak sempurna,angkat dan tiriskan , setelah itu ambil daging ayam tadi dan potong dadu atau sesuai selera anda Panaskan sisa air rebusan ayam tadi dengan api sedang.Tumis bagian bumbu halus hingga harum sempurna,masukkan tumisan bumbu kedalam kuah kaldu ayam tadi secara merata.Masukkan pala, cengkeh dan kayu manis kedalam kuah kaldu tadi secara bersamaan.Aduk terus hingga tercampur sempurna. Tambahkan susu cair dengan perlahan dengan diaduk pelan agar tidak pecah,tambahkan garam dan penyedap bila diperlukan. Matikan bila pencampuran kuah dirasa sudah merata. Siapkan bahan-bahan pelengkap tadi kedalam mangkok yang sudah disediakan.
Masukkan secara berururtan mei soun kemudian siram dengan kuah kaldu soto, tambahkan daging ayam yang telah di potong-potong tadi. Tambahkan kecap sedikit dan dihiasi dengan taburan seledri, bawang goreng,perkedel dan telur ayam.
Setelah itu saya membuat perkedel kentang genk, cara membuat perkedel kentang juga sanagat muda genk, pertama kita ambil kentang, terus kita kupas bagi jadi 4 bagian kentang, selanjutnya di goreng, sesudah di goreng anda masukan, bahan penyedap rasa, bawang putih yang sudah di saute, terus masukkan tepung maizena, telur satu butir untuk 2 kilo kentang, daun bawang, daun soup, mixer hingga halur dan bahan tercampur, berikan merica dan garam genk, bulat bulat kecil terus goreng, jadilah perkedel kentang genk.
Recipe soto banjar.
INGREDIENT
BAHAN UTAMA
1 Ekor ayam potong menjadi 4 bagian
2 liter air bersih
250 cc susu cair segar
¼ butir pala
10 cm kayu manis
2 butir cengkeh
Secukupnya garam
BAHAN BUMBU HALUS
10 Butir bawang merah
6 siung bawang putih
1 sdt merica putih
Secukupnya minyak goreng
BAHAN PELENGKAP
10 buah perkedel kentang
100 gr soon ( yang sudah direndam air panas)
5 butir telur rebus( kupas dan potong menjaadi 2 bagian)
Sesuai selera bawang goreng
Secukupnya daun bawang iris tipis
Secukupnya daun seledri iris tipis
Secukupnya kecap manis atau asinn
Secukupnya jeruk nipis
PROCEDURE
- Pertama-tama rebus ayam terlebih dahulu yang telah dipotong tadi kedalam panci masak dengan takaran air sekitar 2 liter.
- Tunggu hingga ayam melunak dan mengeluarkan kaldu ayam.
- Setelah ayam matang,dan lunak sempurna,angkat dan tiriskan , setelah itu ambil daging ayam tadi dan potong dadu atau sesuai selera anda
- Panaskan sisa air rebusan ayam tadi dengan api sedang.
- Tumis bagian bumbu halus hingga harum sempurna,masukkan tumisan bumbu kedalam kuah kaldu ayam tadi secara merata.
- Masukkan pala, cengkeh dan kayu manis kedalam kuah kaldu tadi secara bersamaan.
- Aduk terus hingga tercampur sempurna.
- Tambahkan susu cair dengan perlahan dengan diaduk pelan agar tidak pecah,tambahkan garam dan penyedap bila diperlukan.
- Matikan bila pencampuran kuah dirasa sudah merata.
- Siapkan bahan-bahan pelengkap tadi kedalam mangkok yang sudah disediakan.
- Masukkan secara berururtan mei soun kemudian siram dengan kuah kaldu soto, tambahkan daging ayam yang telah di potong-potong tadi.
- Tambahkan kecap sedikit dan dihiasi dengan taburan seledri, bawang goreng,perkedel dan telur ayam.
- Sajikan dalam kondisi panas dengan sambal dan jeruk nipis untuk memberi kesan kesegaran.
BAHAN SAMBAL SOTO BANJAR
15 biji cabe rawit,kukusan hingga lunak.
3 siung bawang putih
Secukupnya garam
Secukupnya minyak goreng.
- Haluskan cabe rawit kuku tadi bersamaan dengan bawang putih dan garam.
- Setelah lembut,tumis dengan 3 sendok makan minyak goreng ,aduk rata hingga harum dan tambahkan 3 sendok air untuk pengentalnya. Angkat dan tiriskan sambal sotonya.
SOTO BANJAR READY GANK
Komentar
Posting Komentar